- 1 kg tepung terigu
- 1 butir telur ayam kampung
- ¼ kg sawi hijau, diblender
- 1 ons sawi, dipotong lalu direbus
- 1 liter air
- garam secukupnya
- air kaldu ayam secukupnya
- daging ayam goreng secukupnya, disuwir-suwir
Cara membuat :
- Tepung terigu, telur dan sawi yang sudah diblender serta air dicampur lalu aduk sampai merata hingga adonan kalis.
- Masukkkan adonan pada mesin perajang mi
- Rebus mi sekitar dua menit
- Sajikan di mangkuk lalu taburi suwiran ayam dan sawi rebus.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar